Hello guys kali ini saya akan membagikan sebuah artikel pengertian komputer
menurut para ahli , dan pada kesempatan kali ini saya akan membahas nya kembali
dengan yang lebih rinci lagi.OK guys langsung saja simak artikel dibawah ini.
1.Robbert H.Blissmer
Komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan
beberapa tugas diantaranya:
-menerima
input (perintah).
-memproses
input tadi sesuai dengan programnya.
-menyimpan
perintah-perintah dan hasil dari pengolahan.
-menyediakan
output dalam bentuk informasi.
2.Donal H.Sandrers
Komputer adalah sistem elektronik untuk memanipulasi data
yang cepat,tepat serta dirancang dan diorganisasikan secara otomatis menerima
an menyimpan data input,memprosesnya dan menghasilkan output.
3.V.C Hamasher Z.G vranesic S.G Zacky
Komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan
menerima informasi input digital serta memprosesnya sesuai dengan program yang
tersimpan di memorinya dan menghasilkan output informasi.
4.William M.Fuori
Komputer adalah suatu pemroses data yang dapat melakukan
perhitungan yang besar dan cepat termasuk perhitungan aritmatika atau operasi
logika tanpa campur tangan dari manusia secara pemrosesan.
5.Gordon B.Davis
Komputer
adalah alat penghitung tipe khusus yang mempunyai sifat tertentu yang pasti.
Dan itu adalah penjelasan secara singkatnya,bila masih ada kesalahan
dengan artikel yang saya buata saya mohon maaf karena disini saya juga masih
belajar.dan karena itulah mari kita belajar bersama-sama di
andieblogger1234.blogspot.com
0 Response to "5 definisi komputer menurut para ahli"
Posting Komentar